Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2021

ESTETIKA DENGAN PERSPEKTIF SEJARAH “MEYER SCHAPIRO”

Gambar
KAJIAN SENI RUPA DAN DESAIN Feby Sahita (201946500048)_R4A Estetika Meyer Schapiro bercirikan tentang gaya, jadi melihat sebuah karya seni disimbolkan gayanya. Ada beberapa tokoh kunci dalam pemikirannya Meyer Schapiro. Yang mana tokoh-tokoh ini cukup banyak mempengaruhi bagaimana Meyer Schapiro ini memandang.   PENDEKATAN MEYER SHAPIRO DALAM OBJEK MATERIAL LUKISAN “PENGEMIS” ( KARYA AFFANDI -  1974 )  “PENGEMIS” adalah salah satu dari banyaknya karya Affandi. Lukisan yang dibuat pada tahun 1974 ini menggambarkan seorang pengemis lewat gaya ekspesionisnya.   Elemen Bentuk : Lukisan tersebut menggambarkan seorang pengemis yang begitu menderita dan renta. Hubungan Bentuk : Pemilihan objek tersebut menggambarkan kehidupan masyarakat bawah. Dengan pemilihan warna warna gelap semakin menghidupkan kesan suram dalam lukisan tersebut. Pewarnaan coklat tua pada pengemis menampakkan ekspresi kerasnya kehidupan pengemis. Ditambah warna kuning membuat suasana semakin muram. Affandi juga memberikan

KAJIAN SENI RUPA DAN DESAIN

Feby Sahita (201946500048)_ R4A   Kajian Seni Rupa dan Desain Pertemuan 1   Kajian Seni Rupa dan Desain adalah mengkaji atau meneliti atau mengamati objek berupa seni rupa dan desain. Seni rupa adalah cabang dari sebuah kesenian dan desain adalah bagian dari seni rupa. Desain termasuk kedalam seni rupa terapan. Memaparkan  apa apa yang ada didalam seni rupa dan desain sebagai objek kajian. Seni rupa bisa dikupas dari berbagai sudut keilmuan, seperti dari psikologi. Adanya karya seni karena dibuat oleh seniman. Seniman menciptakan sebuah karya seni karena seniman memperoleh makna dari berbagai peristiwa peristiwa yang ada di realitas sekitar dirinya.   Desain itu lahir dari perpaduan seni dan teknologi sehinggal melahirkan disiplin ilmu baru yang biasa dikenal dengan desain komunikasi visual. Sebelum dikenal sebagai dkv, dia disebut sebagai desain grafis. Kajian seni dan desain itu masing masing orang bisa berbeda. Masing-masing desainer memiliki pandangan yang berbeda antar desainer. K